Kelapa sawit adalah tanaman perkebunan penting di dunia yang dapat menghasilkan berbagai produk industri makanan, kimia, kosmetik, bahan dasar industri berat dan ringan, biodiesel, dan lain-lain. Tanaman sawit yang diduga berasal dari Afrika didatangkan ke Indonesia oleh pemerintah Hindia Belanda ...
Mentawai adalah bagian dari serangkaian Non-Vulkanik yang membentuk gugusan menjadi puncak-puncak dari suatu punggung pegunungan bawah Laut. Letaknya sekitar 100 km dari sebelah Barat pantai pulau Sumatera dan terdiri dari 40 pulau kecil & besar serta dikelilingi oleh Samudera Hindia(Laut ...